" Di saat kita berjalan di jalan kesuksesan, sebenarnya secara pararel jalan kegagalan itu berada di sampingnya. Maka kita perlu kewaspadaan untuk tidak lengah dan tinggi hati"
Banyak disekitar kita mengenal seseorang yg rendah hati, tetapi di saat mereka mendapat kesuksesannya, sesaat mereka menjadi tinggi hati. Mereka banyak melupakan orang-orang yg dulu berada di saat mereka belum menjadi orang yg sukses seperti sekarang, tetapi apalah seperti Air susu di balas dengan air tuba.
Orang-orang yg mensyukuri nikmat atas kesuksesan yg di dapatnya pasti mereka akan selalu rendah hati kepada sesamanya. Mereka menyadari bahwa apa yg telah diraihnya sesaat akan menghilang akibat dari kesombongannya.
Maka dari itu belajarlah dari pengalaman yg selalau kita dapat untuk berbuat rendah hati karna kita adalah makhluk yg sederajat dan sama di mata sang pencipta.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar